Sunday, April 28, 2013

BOOTING LEBIH CEPAT TANPA KEHILANGAN DATA


 Mode standby yang ada di windows mensyaratkan agar arus listrik tidak terputus selama mode standby. Dan jika arus listrik putus maka data yang ada di RAM akan hilang.

Nah… kalau agan-agan serung ngalamin yang namanya kehilangan data,
sebaiknya agan sekalian menggunakan mode hibernate saja. Karena pada mode ini windows akan menyimpan seluruh data di memory, selain itu anda akan merasa computer akan bekerja lebih cepatdari biasanya saat menghidupkan computer. Ini terjadi karena mungkin windows tak perlu memanggil program dari awal.

 Cara untuk mengaktifkan mode hibernate : klik START – CONTROL PANEL – POWER OPTION, pada jendela power option properties, klik tab hibernate selanjutnya tandai checkbox enable hibernation. Jika checkbox tidak bias di klik maka berikan ruang kosong pada memory sebesar memory utama anda di drive : c. kemudian untuk menggunakan mode hibernate caranya: Klik START – TURN OFF COMPUTER , tekan SHIFT lalu klik tombol hibernate. Sekian … moga-moga dapat bermanfaat buat temen2 semua.. (www.tabloidpcplus.com)

Tuesday, April 9, 2013

5 Sungai Paling Berbahaya Di Dunia


1. Sungai Amazon:daftar pertama dari atas adalah Sungai Amazon. Sungai Amazon yang terletak di Amerika Selatan adalah yang terbesar dan paling berbahaya di dunia sungai karena panjang, lebar dan volume tipis. Bertanggung jawab atas sekitar 20% dari sungai di dunia mengalir ke lautan. Karena dimensi yang luas, kadang-kadang disebut Sungai Laut. Hal ini sangat besar sehingga tidak ada dua titik yang dapat dilewati oleh sebuah jembatan. Hal ini lebih dari 150 meter. Selama musim banjir, Amazon melebar untuk menutup bank-bank dan pulau-pulau di tengah sungai. Sungai Amazon dikenal karena gelombang pasang tinggi juga.



2. Sungai Kongo: The Sungai Kongo, sebelumnya dikenal sebagai Sungai Zaire, adalah di Afrika Tengah Barat. Ini adalah Afrika yang paling kuat kedua sungai dan sungai yang paling produktif di dunia. Ini adalah sekitar 2992 mil panjang. Sungai adalah salah satu di antara yang berbahaya karena masih itu dimulai dengan damai; itu mengambil kecepatan dan menjadi bergolak sampai masuk ke "Gerbang Neraka", sebuah lembah panjang 75 mil dari jeram berbahaya. Ada sekitar 32 katarak, memiliki kekuatan sebanyak seperti semua sungai dan jatuh di Amerika Serikat. Di Upper Kongo, sungai Stanley berakhir dengan air terjun, 60 mil menarik keluar dari jeram.



3. Sungai Orinoco: The Orinoco River adalah sungai terpanjang ketiga di Amerika Selatan dan berjarak sekitar 1330 mil panjang dan mengalir melalui Columbia dan Venezuela. Besar hutan tropis menutupi bagian barat daya dan bagian besar masih hampir tidak dapat diakses. Lebih dari 200 sungai sungai sungai besar ini. Dimulai pada Chalbaud Delgado Mountain dan sebagai sungai melewati daerah hutan dan air terjun memperlambat. Navigasi pada bagian ini adalah melalui bawah tanah dangkal atau kano. Lebih jauh di atas, air terjun menjadi deras dan sangat sulit untuk bernavigasi. Itu mengalir ke Samudera Atlantik. Sering posting ancaman bagi orang-orang yang tinggal dekat dengan sungai karena yang pesisir upwelling sepanjang tahun.



4.Sungai Yangtze: Sungai Yangtze adalah sungai terbesar dan terpanjang di Asia dan juga Cina. Ini adalah sekitar 3.964 mil panjang dan akhirnya bermuara di Laut Cina Timur. Dengan banyak curah hujan sepanjang tahun, ia juga disebut Golden sungai. Sungai telah jurang di sepanjang jalan yang dikenal karena berbahaya dengan air yang bergerak cepat juga banyak beting. Pada beberapa titik terdapat menipu pusaran air dan air yang sangat bergolak. Sungai ini juga dikenal dengan banjir dan bendungan yang telah dibangun telah terbukti tidak ada gunanya. Gelombang pasang Sungai Yangtze jauh lebih kuat dan karenanya banjir. Itu selalu menjadi sumber listrik kuat.




5.Sungai Brahmaputra: Para Sungai Brahmaputra mempunyai asal di Barat Selatan Tibet dan mengalir melalui Tibet, Cina, India dan Bangladesh. Ini adalah sekitar 1800 mil panjang. Hal ini dikenal dengan banjir ketika salju di pegunungan Himalaya mencair dan juga karena pasang surut telanjang. Hal ini lebih berbahaya dan lebih kuat.




source: http://www.faceref.com/group/Group-Jorok-Indo/topic/Lima-Sungai-Di-dunia-Yang-Paling-Berbahaya

DOS


SISTEM OPERASI BERBASIS TEKS

Sistem operasi berbasis teks adalah sistem yang menggunakan baris perintah pada prompt untuk memberi intruksi pada prograam yang dijalankan.
Nah sekarang, kita akan membahas tentang sistem operasi DOS.
DOS (Disk Operating System) adalah OS yang pertama kali di gunakan pada komputer IBM kompatibel. OS ini dikembangkan oleh IBM lalu dilanjutkan oleh Microsoft.
DOS juga disertakan pada sistem operasi windows, untuk menjalankan DOS pada windows ketik cmd pada combo box run. Klik start – run kemudian ketik cmd, lalu tekan enter.
Perintah internal pada DOS diantaranya :
·         DIR, digunakan untuk mengetahui isi dari sebuah direktori.
a)      DIR/P, untuk menampilkan isi direktori per layar.
b)      DIR/W untuk menampilkan isi direktori secara horizontal.
·         Copy, digunakan untuk menyalin suatu file.
·         VER, untuk mengetahui versi dari DOS yang ada di komputer.
·         DEL, digunakan untul menghapus suatu file
·         CLS, kependekan dari clear screen, yang berfungsi untuk membersihkan layar dari semua perintah.
·         MD, digunakan untuk membuat direktori baru.
·         CD, digunakan untuk mengubah area kerja ke direktori yang berbeda.
·         RD, digunakan untuk menghapus sebuah direktori.
·         REN, perintah ini digunakan untuk mengubah nama sebuah file.
·         MV, kependekan dari MOVE, digunakan untuk memindahkan file ke direktori yang berbeda.

Perintah eksternal DOS
·         FORMAT, perintah ini digunakan untuk memformat sebuah disk.
·         CHKDSK, perintah eksternal ini digunakan untuk melakukan diagnosa terhadap sebuah disk.
·         XCOPY, perintah ini digunakan untuk melakukan penyalinan file secara keseluruhan.
·         Batch File, serangkaian perintah DOS yang dikumpulkan dalam suatu file untuk dilaksanakan secara berurutan saat file tersebut dijalankan.
·         File Konfigurasi, adalah file yang digunakan untuk menyimpan berbagai konfigurasi sistem operasi.

Segitu dulu ya penjelasannya...mohon maaf kalo kurang lengkap penjelasannya, insya allah akan dilanjut pada postingan berikutnya. (amiin J )




Sumber terkait : buku KKPI SMK

5 Fakta Unik Sains



1 Jaring laba – laba

Percaya atau tidak jaring laba – laba lebih kuat dari pada baja? Itulah yang terjadi malahan militer Amerika Serikat pernah berencana membuat jaket anti peluru yang di buat dari pintalan jaring laba – laba. Jadi Scene dalam film Spiderman 2 yang menghentikan laju kereta api menggunakan jaring laba – laba bukan merupakan sesuatu yang mustahil.


2 Massa Jenis Es.


Tahukah anda bahwa massa jenis es lebih ringan 89 % daripada massa jenis air?akibatnya 11 % bongkahan es berada di atas permukaan air. Kenyataan tersebut membuat gunung es yang mengapung di atas laut sangat membahayakan, khusunya untuk kapal – kapal yang sedang berlayar. Hal ini terbukti padakecelakaan bersejarah yang menimpa kapal Titanic pada tahun 1912. Kapal “yang tak bisa tenggelam” tersebut tenggelam setelah menabrak gunung es di laut Atlantk Utara.


3 . Kembang Api

Menurut sejarahnya kembang api bermula dari ditemukannya petasan pada abad ke 9 di Cina. Ceritanya pada waktu itu seorang juru masak tidak sengaja mencampurkan tiga bahan bubuk hitam ( black powder ) yaitu garam peter dan KNO3 ( kalium nitrat ) belerang ( sulfur ) dan arang kayu ( charcoal ). Ternyata ketiga bahan tersebut merupakan bubuk mesiu yang mudah terbakar. Jika ketiga bahan tersebut dimasukan kedalam sebatang bambu dan bambu yang ada sumbunya kemudian dibakar maka akan terjadi suara ledakan yang keras.


4 . Kapal Tangker


Tahukah anda bahwa kapal tangker terbesar di dunia adalah kapal tangker Jahre Viking dengan lebar 69 meter dan panjang 458 meter, 77 meter lebih panjang dari Empire Street Building New York. Mampu membawa minyak bumi sebanyak 14 juta barel yang bisa mampu menghidupi kendaraan mesin di muka bumi ini selama 2 MINGGU !!! WOW !!


5. Kaktus

Tahukah anda mengapa kaktus bisa hidup dengan kondisi lingkungan yang minim air? Kata kaktus berasal dari bahasa Yunani “KAKTOS” yang berarti tanaman berduri. Sebenarnya kaktus mempunyai daun. Namun daun tersebut berubah menjadi duri, untuk mengurangi penguapan air. Analoginya seperti ini kalo kita kepedesan kemudian kita mengambil air yang masih panas maka tuangkanlah air tersebut kedalam sebuah piring atau mangkuk, maka beberapa menit air itu pun aka menjadi lebih dingin dikarenakan area pendinginan lebih luas.

sumber: http://www.i-dus.com/2010/09/5-fakta-fakta-unik-sains.html


3 Hacker Paling Top Di Dunia



Dunia hacker sudah dikenal sejak adanya komputer, dan mereka mulai lebih meraja-lela sejak adanya internet. Nah kalau kamu penasaran siapa saja Hacker yang paling beken di dunia, artikel ini akan bisa menjawabnya.

1. Kevin Mitnick (lahir 6 Agustus 1963)



Kevin dikenal karena aksi hackernya yang cukup menghebohkan Amerika, dan merupakan "the most wanted computer criminal in United States history". Kisah hidupnya sempat di-filmkan sebanyak 2 kali di Hollywood, dengan judul 'Takedown' dan 'Freedom Downtime'.

Kevin memulai aksi hackernya pertama kali terhadap sistem transportasi di Los Angeles. Setelah berhasil menjebol sistem 'punchcard' (pembacaan kartu langganan bus), dia bisa memakai bus kemana saja secara gratis. Aksi berikutnya Kevin adalah menjebol sistem telepon, dimana dia bisa menggunakan layanan telepon jarak jauh dengan gratis.

Setelah mengenal komputer, Kevin sempat melakukan hacking pada:
- DEC (Digital Equipment Corporation) system
- IBM Mini Komputer di 'Computer Learning Center Los Angeles'
- Hacking sistem Motorola, NEC, Nokia, Sun Microsystems dan Fujitsu Siemens
- Mengelabui FBI

Kevin akhirnya bisa tertangkap dan menjalani hukuman penjara 5 tahun. Dirinya baru dibebaskan pada tahun 2000. Setelah bebas, dia tidak diperbolehkan memakai perangkat telekomunikasi dan telepon hingga tahun 2003. Setelah Kevin menggugat haknya di pengadilan, akhirnya dirinya diperbolehkan menggunakan alat komunikasi dan komputer. Saat ini Kevin bekerja sebagai seorang konsultan sekuriti komputer.

2. Adrian Lamo (lahir 1981)



Adrian adalah seorang jurnalis dan seorang hacker berpredikat 'abu-abu' (bisa baik, bisa jahat), terutama dikenal dalam hacking serangkaian jaringan komputer yang mempunyai tingkat keamanan tinggi.

Dirinya mulai dikenal orang setelah berhasil menjebol sistem komputer 'The New York Times' pada tahun 2002 dan 'Microsoft'. Dia juga dikenal dapat mengidentifikasi kekurangan dalam keamanan jaringan komputer dari perusahaan yang termasuk dalam daftar 'Fortune 500 companies' dan kemudian memberitahu mereka kelemahan dan celah yang dia ditemukan.

Kasus ini sempat diteliti oleh FBI selama 15 bulan, setelah New York Times melaporkan adanya sistem mereka yang dijebol. Akhirnya diketahui pada tahun 2003 bahwa penyebabnya adalah Adrian. Adrian sempat bersembunyi beberapa hari, dan akhirnya menyerahkan diri ke FBI pada tahun 2004.

Adrian akhirnya harus menjalani hukuman 'tahanan rumah' oleh orang tuanya, dan 2 tahun masa percobaan dengan denda sekitar $65,000. Adrian juga diyakini berusaha menjebol sistem komputer Yahoo!, Sun Microsystem, Bank of America, dan CitiGroup, dengan memanfaatkan celah keamanan yang ada.

3. Jonathan James (lahir 12 Desember 1983)



James adalah orang Amerika Serikat termuda yang dijatuhi hukuman atas kejahatan dunia cyber. Saat baru umur 16 tahun dia dikirim ke penjara karena menjebol situs departemen pertahanan Amerika.

Dirinya mengakui melakukan hacking adalah sebuah tantangan dan merupakan salah satu kesenangan tersendiri. NASA juga kena getah buah dari keisengannya, James berhasil mencuri (download) software NASA yang diperkirakan bernilai $1.7 juta dollar AS pada tahun 1999. NASA harus dipaksa untuk mematikan server dan sistemnya akibat dari perbuatan si James selama tiga minggu. Dan setelah itu NASA harus mengelaurkan biaya sekiatar $41,000 untuk membetulkan sistemnya yang dijebol.

6 bulan setelah James menjebol NASA, dia diciduk di rumahnya oleh polisi setempat pada jam 6 pagi. Dia menjalani hukuman penjara 6 bulan karena masih di bawah umur, dan hukuman percobaan 'tahanan rumah' hingga umurnya mencapai 21 tahun. James tidak diperbolehkan untuk berinterkasi dengan komputer selama itu.

James meninggal dunia pada tanggal 18 Mei 2008, tidak ada informasi apa yang menyebabkan kematiannya.

Monday, April 8, 2013

Hipnotis Cinta






ku tak mengerti apa yang sedang ku pikirkan saat ini..

mengapa selalu dirimu…

mengapa selalu senyum mu…

yang selalu tergiang di benakku

yang selalu melintas di fikiran ku

apakah ini yang namanya hipnotis cinta .?

dan apakah ini yang namanya alam cinta.?

tidak….!

aku tidak ingin terbius terlalu lama dalam ketidak sadaranku ini

ku tak ingin terlalu jauh bermain di alam cinta ini

karna ku takut..

ku takut engkau tak merasakan apa yang ku rasakan saat ini..

dan sadarkanlah aku dari mimpi-mimpi tentang mu

agar ku tak terlalu jauh tersesat dalam kelukaan karna mu…


Sunday, April 7, 2013

Puisi Cinta

KRISTAL CINTA

ingin rasanya ku bawa rasa ini terbang

terbang jauh tinggi melintasi awan

dan menitipkannya pada sang bintang

semua ini karna ku ingin semua penduduk bumi dapat melihat dan mengetahui 

betapa besarnya cinta ku untuk mu

ingin rasanya ku bawa rasa ini menyelam 

menyelam jauh kedasar samudera

dan menitipkannya pada sang terumbukarang

semua ini karna ku ingin semua ikan-ikan di lautan tahu

betapa berharganya rasa cinta yang ku miliki ini…

meskipun kusadar bahwa rasa ini

tidak akan pernah sampai dan terbalas oleh mu

namun..

izinkanlah rasa ini selalu tumbuh

di dalam hati ku ini

tumbuh di antara kristal-kristal tajam sebuah penantian

kristal-kristal tajam yang suatu saat dapat saja menembus dan mengoyak hati

kristal-kristal tajam yang suatu saat dapat saja menggores dan meninggalkan luka

di dalam hati

dan sampai kapanpun akan ku jaga rasa ini meskipun ku sadari

ia akan tumbuh walaupun tanpa bunga


Mari Mengenal BIOS


Postingan kali ini saya agan mengenalkan ke agan-agan sekalian tentang BIOS, mungkin bagi yang sekolah di SMK khususnya TKJ atau sebagainya sudah mengenal yang namanya BIOS...nah langsung ajh ke pembahasan..


Sebelumnya anda telah mengenal BIOS sebagai salah satu jenis ROM. BIOS itu kependekan dari Basic Input Output System, yaitu suatu software yang di tanam di dalam chip CMOS pada mainboard.

Istilah BIOS muncul pertama kali dalam suatu sistem operasi CP/M, yang merupakan bagian dari hardware CP/m. Beberapa mesin yang menjalankan CP/M memiliki boot loader sederhana dalam ROM nya.
BIOS berfungsi sebagai pengatur komponen komputer yang terhubung ke komputer. Komponen yang bisa diatur memlalui BIOS antara lain adalah :



  • Harddisk
  • CD/DVD drive
  • Floppy disk
  • RAM (Random Acces Memory)
  • Processor
  • LAN onboard
  • Soundcard onboard
  • Peripheral onboard


segitu dulu pembahasannya ..cape ngetiknya nih,,
kita lanjut di postingan selanjutnya...



sumber : dasar-dasar teknik komputer dan informatika